Berita

Seminar Pendidikan PAI, Multikulturalisme Penting Untuk Tangkal Radikalisme

Oktober 28, 2017, oleh: superadmin

Indonesia merupakan negara yang sangat beragam dan berbeda, namun demikian Indonesia mampu menjadi sebuah kesatuan. Hal tersebut dituangkan dalam semboyan negeri ini, bhinneka tunggal ika. Kemajemukan atau multikulturalisme merupakan hal yang harus dijaga untuk melestarikan keutuhan Indonesia. Salah satu caranya adalah melalui pendidikan dini pada anak seperti yang disampaikan pada Seminar Pendidikan Multikultural pada Anak

Fakultas Agama Islam Mempererat Hubungan Silaturrahmi dengan Orang tua Wisudawan-Wisudawati

Oktober 22, 2017, oleh: superadmin

Bantul- Jum’at (20/10) Fakultas Agama Islam, Universitas Muhammadiyah Yogyakarta kembali melakukan Inagurasi dalam rangka tasyakuran dan pelepasan Wisudawan wisudawati yang akan di wisuda Sabtu (21/10), acara ini juga ikut dimeriahkan penampilan ICC Musik dan Penunggang Sarjana. “Malam Inagurasi ini point utamanya adalah silaturrahmi antara dosen dan karyawan dengan orang tua mahasiswa Fakultas Agam Islam, kemudian

Hi … EPI !!!, Membangun Ukhuwah dengan Sapaan untuk Meraih Sejuta Harapan

Oktober 16, 2017, oleh: superadmin

Salah satu misi yang dimiliki oleh Prodi. Muamalat konsentrasi Ekonomi dan Perbankan Islam FAI UMY adalah menjadikan lembaga tinggi Muhammadiyah dapat memiliki keunggulan komparatif dalam studi ke-Islaman dengan cara mengutamakan upaya-upaya dinamis yang mengarah pada kegiatan penggalian, penggalakan, pemajuan pendidikan dan pengajaran, penelitian serta pengabdian kepada masyarakat. Himpunan Mahasiswa Jurusan Ekonomi dan Perbankan Islam (HIMEPI)

Kelas Perdana Jurnalistik Hadirkan LPPM Nuansa

Oktober 12, 2017, oleh: superadmin

Divisi Jurnalistik menyelenggarakan Kelas Perdana Jurnalistik bertemakan “Sejarah Jurnalistik dan Pergerakkan Pers Mahasiswa UMY, Prinsip dan Hakikat Jurnalistik dan Memahami Kewartawanan”. Kelas ini diadakan di Gedung H.107 pada hari Rabu (11/10) pukul 10.00 WIB untuk Mahahasiswa UMY pada umumnya, dan Mahasiswa Komunikasi Penyiaran Islam (KPI) terutama yang mengikuti Islamic Communication and Community (ICC) Jurnalistik pada

Mata Kuliah Radio, Mahasiswa KPI UMY Kunjungi RRI Pro 2

Oktober 7, 2017, oleh: superadmin

D.I. Yogyakarta– Guna menambah wawasan mahasiswa Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI) Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) angkatan 2015 terhadap produksi dan siaran radio. Mata Kuliah Teori dan Praktek Televisi dan Radio mengadakan kuliah lapangan ke Radio Republik Indonesia (RRI) Jum’at (6/10/2017) di Kantor Stasiun Pro 2 RRI Yogyakarta. Ernal Rosa, Kepala Seksi Pro 2 mengaku, sangat

Dalam Menciptakan Rasa Peduli dan Tanggap Terhadap Sesama, HIMA PAI UMY mengadakan DONOR DARAH

September 28, 2017, oleh: superadmin

Rabu 27 September 2017 , pukul 08.00- 12.00  bertempat di Lobby Barat Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta telah diselenggarakan salah satu Program kerja  dari divisi SOSMAS ( Sosial Masyarakat) HIMA PAI UMY  yaitu acara Donor Darah dengan mengusung tema “ Setetes darahmu, Menyambung Nyawa Orang lain” . Salah satu tujuan dari kegiatan ini adalah

Studium Generale : Temu Sharing Komunikasi Penyiaran Islam dengan Family Action Centre Dari Universitas Newcastle

September 28, 2017, oleh: superadmin

Komunikasi Penyiaran Islam (KPI) menyelenggarakan Studium Generale sebagai kuliah perdana bagi Mahasiswa Baru Komunikasi Penyiaran Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta angkatan 2017. Acara ini diselenggarakan di Gedung AR. Fachruddin B Lantai 5 pada Rabu (27/9).  Seminar ini bertemakan “Strengthening Family Relationships in Australia”, dimana tema tersebut adalah penelitian tentang kekuatan hubungan keluarga yang dilakukan di Australia.

KKI FAI UMY Adakan Kuliah Umum Bertajuk Strengthening Family Relationship

September 28, 2017, oleh: superadmin

Keluarga memiliki peran penting dalam membentuk manusia yang berkualitas. Prof. Alan Hayes AM dari University of Newcastle mengatakan bahwa keluarga yang kuat akan menghasilkan anak-anak yang kuat pula. Hal tersebut disampaikan pada acara Studium General Komunikasi dan Penyiaran Islam (KPI) Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) pada Rabu (27/09) di Kampus terpadu UMY Gedung

Studi Tuntas dengan Penelitian Berkualitas, Prodi. Muamalat (EPI) FAI UMY adakan Workshop Penelitian Skripsi

September 26, 2017, oleh: superadmin

Dalam rangka menumbuhkankembangkan budaya penelitian dan kualitas penelitian yang memadai bagi mahasiswa, khususnya mahasiswa tingkat semester akhir di lingkungan Prodi. Muamalat (EPI) FAI UMY Tahun 2017, maka diselenggarakannyalah workshop penelitian ekonomi dan perbankan syariah. Muhammad Zakiy, SEI., M.Sc. selaku Dosen Muamalat (EPI) FAI UMY sekaligus penanggungjawab pelaksanaan kegiatan workshop penelitian angkatan 2014 mengungkapkan,”jumlah peserta workshop

PAI UMY Pertama kali Adakan PPL Internasional

Juli 24, 2017, oleh: superadmin

Program Studi Pendidikan Agama Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (PAI-UMY) memberikan kesempatan kepada mahasiswanya untuk melaksanakan Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) Internasional di Sekolah Indonesia Luar Negeri, khususnya di wilayah kerja KBRI Malaysia. Program PPL Internasional PAI yang pertama kalinya diadakan di Fakultas Agama Islam UMY tersebut merupakan salah satu upaya untuk meningkatkan kompetensi lulusan mahasiswa FAI,